kamera murah berkualitas dibawah 1 juta
Kamera murah berkualitas dibawah 1 juta – mengabadikan momen
penting, lucu, dan berkesan menjadi salah satu daya tarik masyarakat saat ini,
khususnya generasi muda. Tingginya penggunaan social media juga memicu generasi
muda ini untuk tampil eksis di dunia maya, mulai dari foto bersama teman, foto
liburan, kuliner dan lain-lain. Bagi kamu yang memiliki budget minim tidak
perlu khawatir karena dari produsen ternama sperti canon, Nikon telah membuat
beberapa kamera yang terjangkau, berikut kamera- kamera murah yang berkualitas
:
1. Canon powershot A810
Kamera digital ini memiliki daya foto
dengan resolusi 16 megapixel dengan lensa bersudut lebar 28mm. kamera ini
memiliki iso 100-1600 dengan shutter speed 1- 1/2000 sec dengan image
stabilization optical. Kamera canon powershot 1810 menggunakan layar 2.7 inches
dan bisa digunakan untuk video. Kamera ini dibanderol dengan harga Rp.
750.000,-
2. Sony DSC w710
Kamera digital ini memiliki resolusi
sebesar 14.1 megapixel dengan optical zoom sebesar 5 X yang menghasilkan gambar
luar biasa dan didukung dengan lampu flash yang menjadikan kamera ini tampil
sempurna. Terdapatnya fitur seperti picture effect, mode beauty effect, dan
mode auto intelligent yang didudukung dengan layar 2.7 inches menambah daya
tarik. Kamera ini dibanderol dengan harga Rp. 950.00,-
3. Nikon Coolpix L27
Kamera digital ini memiliki resolusi
sebesar 16.1 megapixel dengan kemampuan optical zoom sebesar 5 kali. Kamera ini
memiliki fitur menarik seperti mode scene auto selector dengan didukung layar
sebesar 2.7 inches dan fitur video yang menambah daya tarik. Kamera ini
dibanderol dengan harga Rp. 900.000,-
4. Samsung ES95
Kamera digital ini memiliki resolusi
sebesar 16.1 megapixel dengan desaign slim. Untuk kemampuan optical zoom
sebesar 5X dengan kualitas video 720p. fitur menarik seperti mode live
panorama, smart filter& magic frame, smart auto menambah daya tarik kamera
ini ditambahkan layar 2.7 inches menambahkan menarik kamera slim ini. Kamera ini
dibanderol dengan harga Rp. 990.000,-
5. Olympus VG-165
Kamera digital ini memiliki resolusi sebesar
14.1 megapixel dengan optical zoom sebesar 5 kali. Kamera ini memiliki fitur AF
tracking & iauto dan face detection yang menambah daya taik kamera ini. Selain
iut kamera ini memiliki kemampuan video kualitas VGA dengan format AVI yang
didukung dengan layar 2.7 inches. Kamera ini dibanderol dengan harga Rp.
900.00,-
0 komentar:
Post a Comment